Contoh TESIS Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BAHAN HABIS PAKAI UNTUK PENGENDALIAN BAHAN PRAKTIKUM FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS

SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BAHAN HABIS PAKAI UNTUK PENGENDALIAN BAHAN PRAKTIKUM FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS 

A. Latar Belakang masalah   
Fakultas Kedokteran Gigi ( FKG ) Universitas Jember ( UNEJ ) adalah lembaga pendidikan kesehatan gigi yang memiliki  RSGM ( Rumah Sakit Gigi dan Mulut ). RSGM FKG UNEJ merupakan unit layanan Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Jember. RSGM mempunyai tugas menyelenggarakan pendidikan dan penelitian di bidang kesehatan serta melaksanakan pelayanan medik dental secara holistik dengan mengutamakan upaya pencegahan, penyembuhan, pemulihan dan rujukan yang dilaksanakan secara serasi dan terpadu. Layanan RSGM FKG UNEJ adalah organisasi nirlaba, dengan pendanaan berasal dari pemerintah, universitas dan dana masyarakat. RSGM FKG UNEJ memiliki  8 klinik dalam memberikan pelayanan kesehatan gigi dan mulut.

Mahasiswa FKG UNEJ menyelesaikan studinya dalam dua tingkat, yaitu tingkat  akademik dan tingkat profesi. Bagi mahasiswa yang telah menyelesaikan studinya di tingkat akademik sebagai Sarjana Kedokteran Gigi ( SKG ), mereka dapat melanjutkan studinya di tingkat profesi selama kurang lebih tiga semester. Selama pendidikan di tingkat profesi mahasiswa wajib praktikum di klinik yang ada di RSGM. 


Lebih lengkapnya bisa anda download disini. Terimakasih sudah mengunjungi, jangan lupa tinggalkan komentar ya :D

Tetap Semangat !!!



Related Posts

Posting Komentar